Bagi seorang pria, memiliki rambut sehat itu tak kalah dengan apa yang dimiliki oleh rambut wanita, meskipun tidak sering melakukan perawatan ke salon, seorang pria mampu merawat rambutnya sendiri di rumah dengan caranya sendiri menggunakan bahan-bahan alami.
Menggunakan bahan alami untuk Perawatan Rambut Pria memang cukup praktis dan tidak harus mengeluarkan biaya yang cukup besar, apalagi harus ke salon karena seorang pria pastinya gengsi harus melakukan perawatan di salon. Dengan melakukan perawatan rambut sendiri di rumah, maka akan lebih mudah dilakukan dan tak perlu merogok kocek dalam-dalam.
Berikut ini perawatan alami untuk rambut pria yang bisa dilakukan di rumah:
- Memijat kepala dengan menggunakan minyak zaitun, kandungan minyak zaitun salah satunya adalah vitamin E yang bagus untuk kulit, terutama kulit kepala Anda yang membutuhkan perawatan khusus berupa nutrisi alami yang dapat memberikan kelembapan terhadap kulit serta merangsang pertumbuhan rambut.
- Merebus daun seledri untuk memberikan warna alami pada rambut serta memberikan nutrisi yang baik bagi rambut dan klit kepala. Rebusan air daun seledri ini bisa merangsang pertumbuhan rabut yang paling penting adalah dapat memberikan warna alami pada rambut Anda.
- Keramas setiap hari untuk menjaga kulit kepala dan rambut tetap sehat, meskipun Anda tidak sering beraktifitas dibawah terik matahari, namun mencuci rambut secara rutin perlu dilakukan untuk mengurangi minyak berlebih di kulit kepala serta membersihkan kotoran yang menempel pada rambut.
- Menggunakan shampo anti ketombe terbaik dari Clear, untuk shampo pria ada beberapa varian yang bisa Anda pilih, seperti Clear Men Deep Cleanse Shampo, Clear Men Ice Cool Menthol Shampo, Clear Men Complete Soft Care Shampo, Clear Men Anti Hairfall Shampo.
Keempat varian produk shampo Clear tersebut bisa And apilih sesuai kebutuhan rambut dan kulit kepala Anda, gunakan setiap hari untuk Perawatan Rambut Pria terbaik dari Clear Paris Institute sebagai produk perawatan rambut terbaik dunia.