Papan tulis serba guna smart kapp 84 adalah model terbaru papan tulis digital yang baru – baru ini laris di pasaran Indonesia. Di zaman yang serba digital ini maka semua teknologi semakin maju dan modern, dan anda tidak perlu susah – susah lagi membeli kapur, spidol dan papan tulis biasa.
Dengan menggunakan alat ini semua akan menjadi lebih mudah. Untuk anda yang bekerja di kantor maka sangat cocok sekali bagi anda jika anda ingin melakukan sebuah presentasi anda juga bisa menggunakan alat ini. Begitu juga anda yang sedang berada di bangku sekolah anda juga dapat menggunakanya dalam proses belajar mengajar di bangku sekolah maupun di bangku perkuliahan.
Cara kerja alat in juga cukup mudah dengan cara anda mengunduh aplikasi ini di play store dengan kata kunci yaitu smart kapp maka anda akan langsung menemukan aplikasi ini. Atau anda juga bisa mendownload di link smartkapp.id maka di situ terdapat aplikasinya dan anda tinggal mendownloadnya saja. Setelah itu tinggal anda install aplikasinya di Hp android anda maupun pada laptop dan tablet juga bisa.
Keunggulan alat ini adalah bisa mengirim berbagai file ke berbagai audien dengan waktu yang singkat dan dalam waktu yang bersamaan. Teknologi ini merupakan salah satu inovasi terbaru yang di keluarkan olehperusahaan SMART technology asal kanada. Alat ini baik di gunakan di dalam ruangan maupun diluar ruangan juga sangat baik.
Kelebihan lainya adalah dengan menggunakan alat ini maka secara tidak langsung akan menghemat kertas atau kapur sehingga anda juga termasuk melestarikan lingkungan dengan menghemat kertas dan kapur. Produk papan tuls serbaguna smart kapp 84 ini sangat di anjurkan seakali di dalam dunia bisnis maupun dalam dunia pendidikan.
Di dunia bsnis sendiri sangat memerlukanya sebagai alat untuk mempresentasikan progam – progam yang akan di jalankan, sedangakan di dunia pendidikan alat ini sanagat dianjurkan sekali untuk proses belajar mengajar.